Kementerian PKP dan Kemenkomdigi kerja sama sediakan rumah wartawan

1 week ago 13
  • Selasa, 8 April 2025 23:56 WIB

ANTARA - Kementerian Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP), Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) dan Badan Pusat Statistik (BPS) di Jakarta pada Selasa (8/4).menandatangani perjanjian kerja sama nota kesepahaman (MOU) untuk menyediakan rumah subsidi bagi wartawan. Awak media menjadi salah satu target sasaran penyediaan rumah subsidi karena berperan mengedukasi masyarakat. (Sanya Dinda Susanti/Setyanka Harviana Putri/Yovita Amalia/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)

Komentar

Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.

Video Terkait

Read Entire Article
Rakyat news | | | |