- Rabu, 5 Maret 2025 23:50 WIB
ANTARA - Sejumlah umat katolik di Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur mengikuti perayaan Misa Rabu Abu di Gereja Paroki Santa Maria Assumpta Kota Baru pada, Rabu (5/3). Perayaan ini menandakan awal dimulainya masa Prapaskah, yang periodenya terhitung sejak 40 hari sebelum Hari Raya Paskah berdasarkan kalender Liturgi Gerejawi.(Farah Khadija/Rizky Bagus Dhermawan/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)
Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.