- Kamis, 26 Desember 2024 17:36 WIB
![](https://cdn.antaranews.com/cache/360x240/2024/12/26/2024-12-26T074840Z_1128591043_RC2GWBAYSFH3_RTRMADP_3_INDIANOCEAN-TSUNAMI-INDIA.jpg)
Keluarga korban menangis saat upacara doa untuk korban tsunami Aceh di Pantai Pattinapakkam, Chennai, India, Kamis (26/12/2024). Tsunami Aceh yang berpusat di Laut Hindia pada tahun 2004 juga merenggut korban di pesisir Chennai, India. ANTARA FOTO/REUTERS/Riya Mariyam R/foc.
![](https://cdn.antaranews.com/cache/360x240/2024/12/26/2024-12-26T074230Z_108902528_RC2FWBATNRL4_RTRMADP_3_INDIANOCEAN-TSUNAMI-INDIA.jpg)
Keluarga korban dan warga menabur bunga dan susu saat upacara peringatan 20 tahun tsunami Aceh di Pantai Pattinapakkam, Chennai, India, Kamis (26/12/2024). Tsunami Aceh yang berpusat di Laut Hindia pada tahun 2004 juga merenggut korban di pesisir Chennai, India. ANTARA FOTO/REUTERS/Riya Mariyam R/foc.