- Senin, 6 Januari 2025 22:12 WIB
ANTARA - Gubernur Sumatera Barat Mahyeldi Ansharullah mengatakan keterbatasan perlengkapan dapur menjadi penyebab utama program Makan Bergizi Gratis di provinsi setempat batal dilaksanakan atau diundur untuk sementara waktu. Kendati demikian terdapat satu daerah, yakni Kota Pariaman sudah memulai program unggulan Presiden Prabowo Subianto tersebut dengan sebanyak 3.497 siswa dari sekitar 12.600 pelajar menerima makan bergizi gratis pada tahap awal. (Fandi Yogari Saputra/Andi Bagasela/Gracia Simanjuntak)
Komentar
Berita Terkait
Video Terkait
Gunung Marapi lontarkan abu vulkanik setinggi seribu meter
- 4 Januari 2025
Awal 2025, Bulog Sumbar punya 24 ribu ton stok beras
- 3 Januari 2025
DJPb bantu pengembangan komoditas kakao Sumbar menuju pasar ekspor
- 27 Desember 2024
Semen Padang FC bidik pemain baru untuk bermain di pertengahan musim
- 26 Desember 2024
Pemprov Sumbar siapkan Perda untuk dukung Opsen Pajak pada 2025
- 14 Desember 2024
Hutama Karya terapkan one way saat uji coba tol Padang-Sicincin
- 14 Desember 2024
Komentar menjadi tanggung-jawab Anda sesuai UU ITE.